Rilis Slackware Linux 13.0 RC1
• 1 • 124
Patrick Volkerding mengumumkan bahwa Slackware “Current”, cabang pengembangan distribusi Linux ini telah mencapat status kandidat rilis:
The to-do isn’t entirely empty here, but it’s pretty much down to minor nits, and so we’re going to call this release candidate 1 and (mostly) freeze further updates unless they happen to fix problems. Regarding the kernel, 2.6.29.x has been well tested with this userspace and seems like the best choice to ship for production use. Perhaps we can put something else (at least source and configurations) in /testing, though.
Anda dapat membaca changelog untuk informasi lebih lanjut mengenai update dan perubahan pada rilis ini. Seperti biasanya tidak ada image ISO resmi dari proyek untuk diunduh tetapi build mingguan tersedia dari slackware.no (MD5):
- slackware-current-30_Jun_2009-DVD.iso (1,747MB)
- slackware64-current-30_Jun_2009-DVD.iso (1,682MB)