Tutorial Linux Bahasa Indonesia

Menghapus Baris Kosong Dengan sed

 •  1   • 36 

Untuk menghapus baris kosong dengan sed (stream editor), kita bisa menggunakan perintah berikut

$ sed '/^$/d' <namafileinput> <output>

Ingin tips lainnya? anda bisa membaca Linux Tips 101 yang merupakan bagian dari 1001 Linux Tips

Selamat mencoba!

Follow me

Semua tentang Linux dan Open Source.