Menampilkan Seluruh File Yang Sedang Digunakan Oleh Sebuah Proses Network
• 1 • 174
Sebelumnya bisa menampilkan seluruh file yang digunakan oleh sebuah prosess network, kita membutuhkan Process ID (PID) proses tersebut. untuk mendapatkan PID kita bisa menggunakan perintah ps.
[root@kiara ~]# ps aux | grep sshd root 2728 0.0 0.2 7204 1036 ? Ss Sep05 0:00 /usr/sbin/sshdroot 11482 0.0 0.7 10056 2848 ? Ss 06:50 0:00 sshd: sumodirjo [priv] 502 11487 0.0 0.4 10056 1604 ? S 06:50 0:00 sshd: sumodirjo@pts/1 root 11722 0.6 0.7 8840 2716 ? Ss 06:55 0:00 sshd: unknown [priv] sshd 11723 0.0 0.3 8548 1384 ? S 06:55 0:00 sshd: unknown [net] root 11725 0.0 0.1 4008 688 pts/1 S+ 06:55 0:00 grep sshd
kita mendapatkan PID proses SSH daemon yaitu 2728. untuk melihat daftar file yang digunakan, kita bisa menggunakan perintah lsof
[root@kiara ~]# lsof -i 4 -a -p 2728 COMMAND PID USER FD TYPE DEVICE SIZE NODE NAME sshd 2728 root 4u IPv4 8234 TCP 192.168.19.4:ssh (LISTEN)
Tip ini bermanfaat? Ingin tips lainnya? anda bisa membaca Linux Tips 101 yang merupakan bagian dari 1001 Linux Tips.
Selamat Mencoba! Have Fun!