Cara Tes Konfigurasi Apache di Ubuntu
• 1 • 65
Kalau sebelumnya kita mencoba mengecek Konfigurasi Apache di Red Hat/CentOS/Fedora kali ini kita mencoba melakukan tes apakah sintaks konfigurasi webserver Apache pada server Ubuntu sudah benar. kita bisa menggunakan perintah sebagai berikut :
# /usr/sbin/apache-perl -t Syntax OK
Kalau sintaks sudah benar maka akan muncul keterangan Syntax OK, kalau ada yang belum tepat, makan akan ditampilkan pada baris berapa terdapat kesalahan konfigurasi Apache. Selamat mencoba!